BERSATU BERSAMA WARGA MELANJUTKAN PEMBANGUNAN DESA KARANGSEWU Pemerintah Kalurahan Karangsewu "Ngesti Suci Makaring Praja"

Artikel

Penyemprotan Disinfektan Kalurahan Karangsewu, Upaya Pencegahan Penyebaran Viros COVID-19

31 Maret 2020 11:31:46  Kepala Desa TTD  973 Kali Dibaca  Berita Lokal

Karangsewu-Kulonprogo.desa.id. Dalam mencegah penularan virus COvid-19 Pemerintah kalurahan Karangesewu bersama Polsek Galur dan Danramil Galur melakukan Penyemprotan diberbagai titik lokasi. Salahsatu titik  dilaksanakan Pada jum'at 27 Maret 2020 pukul 09.00 WIB di Balai Kalurahan Karangsewu. Kegiatan yang dilaksanakan oleh anggota Polsek Galur Bapak Ashuri, Bapak Mardiyono, Bapak Edy Setiono, Bapak S Hadi, Bapak Fery NH, Bapak Teguh Karya, Bapak Murwantoro, Bapak Gari, Bapak Djoko S, dan Anggota koramil Galur Bapak Bing S.

Penyemprotan menggunakan cairan disinfektan campuran dari Air dengan Kaporit dengan perbandingan 1 sendok 1 liter air. Disela sela sebelum dilaksanakannya penyemprotan, dilaksanakan Sosialisasi dari Polsek Galur terkait Penerimaan Anggota Polri.

Dihari yang sama Pemerintah Kalurahan Karangsewu Membagikan Bubuk disinfektan Kepada Bapak Padukuhan Boro I sampai dengan Padukuhan XVII Imorenggo. Bubuk Disinfektan ini diharapkan digunakan untuk penyemprotan tempat-tempat umum di wilayah Kalurahan karangsewu. Adapun tempat umum antaralain Masjid, Sekolah.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Aparatur Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : Kempleng XIV, Karangsewu, Galur, Kulon Progo
Kalurahan : Karangsewu
Kapanewon : Galur
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55661
Telepon :
Email : pemdeskarangsewu.kulonprogokab@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:243
    Kemarin:246
    Total Pengunjung:251.521
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.221.27.56
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

05 Maret 2019 | 49.125 Kali
Sejarah Desa
05 Maret 2019 | 48.907 Kali
Pemerintah desa
05 Maret 2019 | 48.903 Kali
Profil
05 Maret 2019 | 48.866 Kali
Profil Wilayah Desa
05 Maret 2019 | 48.861 Kali
Data Desa
22 Januari 2019 | 48.560 Kali
Visi Misi
08 Juli 2019 | 48.533 Kali
Maklumat PPID

Statistik SID