BERSATU BERSAMA WARGA MELANJUTKAN PEMBANGUNAN DESA KARANGSEWU Pemerintah Kalurahan Karangsewu "Ngesti Suci Makaring Praja"

Artikel

RAPAT KOORDINASI PEMERINTAH DESA KARANGSEWU BULAN NOVEMBER 2019

18 November 2019 09:19:21  Kepala Desa TTD  893 Kali Dibaca  Berita Lokal

KARANGSEWU-DESA.ID. (KAMIS, 14 NOVEMBER 2019)

Desa Karangsewu Kecamatan Galur Kabupaten Kulon Progo melaksanakan agenda kegiatan rutin Rapat Koordinasi Pemerintah Desa Karangsewu Bulan November 2019. 

Dihadiri oleh Bapak Kepala Desa Karangsewu Bapak Anton Hermawan. Bapak Babinsa Desa Karangsewu, Bapak Bhabinkamtibmas Desa Karangsewu, Ibu Sekretaris Desa Karangsewu Ibu Lenny Widyawati, S.Pd, Kasie & Kaur, Dukuh dan Staff Desa Karangsewu Berpelungguh dan Staff Karangsewu tidak Berpelungguh.

 Dengan kesimpulan sebagai berikut :

  • Siltap untuk tahun 2020 mengalami kenaikan. Ditambah dengan tukin di tahun 2020
  • Kegiatan Kasie Kaur yang belum terlaksana.
  • Evaluasi PBB P2 Tahun 2019 dan Progres pencapaian sampai dengan hari kamis , 14 November 2019
  • Desa Karangsewu mendapatkan bantuan Internet dari Kominfo dan Dana IS DIY. Untuk progres selanjutnya di tahun 2020 dipasang Video Logitec Inference.
  • Hari Jum'at 15 November 2019, Masjid Darul Akbar Pedukuhan VII Wonopeti dilaksanakan safari Jum'at dari Tim Kabupaten Kulon Progo dan Tim Kecamatan Galur.
  • Pada Tanggal 27 November 2019 Desa Karangsewu melaksanakan Pengajian Rutin 

(DEDI/KPMD)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Aparatur Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : Kempleng XIV, Karangsewu, Galur, Kulon Progo
Kalurahan : Karangsewu
Kapanewon : Galur
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55661
Telepon :
Email : pemdeskarangsewu.kulonprogokab@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:148
    Kemarin:400
    Total Pengunjung:183.277
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.235.139.122
    Browser:Tidak ditemukan

Arsip Artikel

Statistik SID